Barcelona 2 - 0 Espanyol (berita,bola/Gilagame12) |
perempat final Copa del Rey, di Camp Nou, Kamis (25/1/2018). Hasil ini membuat
Barcelona berhak melangkah ke semifinal dengan agregat 2-1.
Di pertemuan pertama di RCDE Stadium, 17 Januari 2018, Barcelona kalah 0-1 dari
Espanyol.
Bermain di depan pendukung sendiri, Barcelona tampil menekan sejak laga dimulai.
Pada menit ke-9 Barcelona berhasil unggul atas Espanyol lebih dulu.
Hasil bola sundulan dari Luis Suarez yang memanfaatkan umpan Aleix Vidal berhasil
melesat masuk ke dalam gawang Espanyol. Bagi Suarez, ini adalah golnya yang
kedelapan dari enam pertemuan terakhir kontra Periquitos.
BACA JUGA: Madrid Tersingkir, Zinedine Zidane ungkapkan Kapan Dia Bisa Dipecat
Lionel Messi dan kawan-kawan (berita,bola/Gilagame12) |
hasil sepakan kaki kiri Lionel Messi dari luar kotak pinalti tidak mampu
artisipasi oleh kipar Espanyol.
Tertinggal dua gol, Espanyol coba mengejar. Akan tetapi, hingga usai pada babak
ke-2 tidak ada gol tambahan yang tercipta.
Pada menit ke-51, Espanyol memiliki kesempatan untuk memperkecil ketertinggalan.
sayang, bola hasil tendangan Leo Baptistao, dapat dihalau kiper Barcelona, Jasper
Cillessen.
Masuk menit ke-68, pelatih Barcelona, Ernesto Valverde, memasukkan Philippe
Coutinho untuk menggantikan Andres Iniesta. Bagi Coutinho, ini adalah laga
debutnya bersama Los Cules sejak ditebus dari Liverpool pada 6 Januari 2018.
BACA JUGA: Bandingkan Cristiano Ronaldo Dan Lionel Messi
Philippe Coutinho (berita,bola/Gilagame12) |
Barcelona. Sampai laga berakhir, skor 2-0 untuk kemenangan Barcelona tetap
bertahan.